STUDI TIRU DINAS PERKIMTAN PROVINSI SUMATERA BARAT KE PROVINSI JAWA BARAT
BERITA TERKINI
STUDI TIRU DINAS PERKIMTAN PROVINSI SUMATERA BARAT KE PROVINSI JAWA BARAT
Inovasi adalah hal yang perlu dilakukan Dinas Perkimtan Provinsi Sumatera Barat dalam meningkatkan efektifitas dan efisiensi tata kelola dan pelayanan pemerintah. Hal ini dalam upaya mewujudkan rencana strategi dinas dengan cepat dan efisien. Untuk memperkaya referensi dan sebagai pembanding, telah dilakukan kunjungan ke provinsi yang sudah lebih maju dan unggul dalam tata kelola pemerintahannya dimana salah satunya adalah Dinas Perkim Provinsi Jawa Barat.
30 November 2019 10:57:28 WIB
Admin PERKIMTAN
1,925